Selamat datang di

Magister Psikologi

Knowledge is power but character is more, adalah motto yang diusung program Magister Psikologi – Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Dengan semangat tersebut, memiliki visi sebagai center of exellence dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan sumber daya masyarakat dengan keunikan pada indegenos yang mengedepankan nilai-nilai Islam dan budaya Indonesia.

Cari informasi seputar PMB Pascasarjana di sini

Magister Psikologi diampu oleh dosen-dosen yang kompeten dibidangnya.

Mata pelajaran sesuai kondisi yang realistis dengan kondisi terkini.

Selamat datang di laman resmi

Magister Psikologi Universitas Muhamadiyah Surakarta

Saya dengan bangga memperkenalkan Program Magister Psikologi UMS yang merupakan langkah lebih lanjut dari keterlibatan perguruan tinggi swasta terbesar di Jawa Tengah ini. Program ini didesain dalam rangka untuk mencetak pendidik profesional dalam bidang Psikologi. Kurikulum dirancang dengan proses pembelajaran sistem kredit semester (SKS) dalam kurun 2 tahun.

Dr. Eny Purwandari, M.Si

Kepala Program Studi Magister Psikologi

Berita Magister Psikologi

Hasil Tracer Study Alumni Lulusan 2019/2020

Tracer study alumni merupakan penelusuran jejak alumni guna melakukan survey yang mengungkapkan proses perjalanan alumni setelah menyelesaikan masa studinya dari perguruan tinggi hingga waktu saat pelaksanaan survey. Batas ketentuan alumni yang ditelusuri terhitung 2 tahun sebelum tahun penelusuran sehingga penelusuran alumni saat ini dilakukan pada mahasiswa yang lulus pada tahun

Read More »

Mahasiswa Magister Psikologi gandeng 3 Piala Kompetisi Piala Dekan

Jenjang pendidikan S2 yang identik dengan tugas perkuliahan (akademis) saja ternyata tidak menutup kemungkinan bahwa Mahasiswa tingkat Magister memiliki kemampuan atau bakat lain yang bersifat non akademis. Memeriahkan HUT RI ke 77, mahasiswa Magister Psikologi UMS gandeng 3 piala pada Kompetisi Piala Dekan Fakultas Psikologi 2022 tingkat Pascasarjana. Piala ini

Read More »

Rapat Kerja Fakultas Psikologi UMS

Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta adakan Rapat Kerja Tahunan yang merupakan agenda rutin tiap tahun. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Kamis, 18 Agustus 2022 pukul 08.00-15.30 WIB di Hotel Lor in Syariah. Kegiatan ini melibatkan seluruh civitas Fakultas Psikologi UMS dari Pimpinan, Dosen hingga tendik tetap. Tujuan dari kegiatan ini

Read More »

Persiapan Perkuliahan Gasal 2022-2023

Hallo teman-teman mahasiswa MPsi^^ Sudah siapkah dengan perkuliahan Gasal 2022/2023 ?? Jangan lupa ya untuk jadwal KRS akan dibuka tanggal 18-20 Agustus  2022 Silakan bisa akses KRS melalui star.ums.ac.id  Untuk berkas Edaran perkuliahan, Panduan KRS dan Kebijakan Perkuliahan Luring terlampir pada link berikut Berkas KRS – Perkuliahan Gasal 2022-2023 Menyikapi

Read More »

Piala Dekan Fakultas Psikologi UMS 2022 tingkat Pascasarjana PTMA

  [[Hallo Para Pejuang Magister dan Doktor PTMA]]? Dalam rangka memperingati hari Kemerdekaan RI ke-77, Magister Psikologi Profesi & Magister Psikologi UMS mempersembahkan Piala Dekan Fakultas Psikologi UMS 2022 tingkat Pascasarjana PTMA di seluruh Indonesia. Kategori Lomba ➡️ Fotografi ➡️ Menulis Essay ➡️ Membaca Puisi Yuk tunjukkan bakat dan ide

Read More »

Psikologi Sukses gelar Courses on Islamic Psychology

Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta sukses gelar Courses on Islamic Psychology. Kelas ini diselenggarakan secara online melalui virtual Zoom. Kegiatan berlangsung selama 4 hari dimulai dari 18 Juli-21 Juli 2022 berkolaborasi dengan para pakar/ahli dari berbagai negara dimulai dari Indonesia, Pakistan hingga Australia. Tema yang diangkat berkaitan dengan Psikologi Islam

Read More »
Scroll to Top