Selamat datang di

Magister Psikologi

Knowledge is power but character is more, adalah motto yang diusung program Magister Psikologi – Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Dengan semangat tersebut, memiliki visi sebagai center of exellence dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan sumber daya masyarakat dengan keunikan pada indegenos yang mengedepankan nilai-nilai Islam dan budaya Indonesia.

Cari informasi seputar PMB Pascasarjana di sini

Magister Psikologi diampu oleh dosen-dosen yang kompeten dibidangnya.

Mata pelajaran sesuai kondisi yang realistis dengan kondisi terkini.

Selamat datang di laman resmi

Magister Psikologi Universitas Muhamadiyah Surakarta

Saya dengan bangga memperkenalkan Program Magister Psikologi UMS yang merupakan langkah lebih lanjut dari keterlibatan perguruan tinggi swasta terbesar di Jawa Tengah ini. Program ini didesain dalam rangka untuk mencetak pendidik profesional dalam bidang Psikologi. Kurikulum dirancang dengan proses pembelajaran sistem kredit semester (SKS) dalam kurun 2 tahun.

Dr. Eny Purwandari, M.Si

Kepala Program Studi Magister Psikologi

Berita Magister Psikologi

Selamat Tahun Baru Islam 1446 Hijriyah!

Magister Psikologi mengucapkan, Selamat Tahun Baru Islam 1446 Hijriyah Semoga Allag senantiasa memberikan keberkahan kepada kita semua dengan segala limpahan rahmat-Nya, serta dimudahkan untuk mengamalkan ibadah dan kebaikan. Semoga dengan semangat hijrah kita bisa menjadi manusia yang lebih baik dan bermanfaat untuk umat manusia. Aaamiin.

Read More »

Hasil Tracer Study Alumni Lulusan 2021/2022

Tracer study alumni merupakan penelusuran jejak alumni guna melakukan survey yang mengungkapkan proses perjalanan alumni setelah menyelesaikan masa studinya dari perguruan tinggi hingga waktu saat pelaksanaan survey. Batas ketentuan alumni yang ditelusuri terhitung 2 tahun sebelum tahun penelusuran sehingga penelusuran alumni saat ini dilakukan pada mahasiswa yang lulus pada tahun akademik

Read More »

Selamat Menunaikan Ibadah Bulan Ramadhan 1445 H

Keluarga Besar Magister Psikologi Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta mengucapkan Marhaban Ya Ramadhan, Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1445 Hijriyah. Semoga Allah Ta’ala senantiasa memudahkan kita dalam menjalankan ibadah di bulan suci ini. Aamiin Allahumma aamiin..  

Read More »

Mahasiswa Ikuti Camp Thesis Gasal 2023/2024

Masa studi mahasiswa tingkat Magister Psikologi untuk dapat dikatakan lulus tepat waktu harus dapat menyelesaikan masa studinya selama kurun waktu 2 tahun. Hingga saat ini kelulusan tepat waktu ini masih menjadi kendala bagi mahasiswa. Salah satu diantaranya dikarenakan kesibukan mahasiswa yang sudah memiliki peran ganda yakni bekerja. Hal ini kemudian

Read More »

Mahasiswa Gelar Seminar dan FGD “GENERASI CINTA, Menggenggam Masa Depan dengan Bijak dalam Pernikahan”

Dalam rangka pemenuhan Tri Dharma Perguruan Tinggi, mahasiswa Magister Psikologi UMS telah melaksanakan kegiatan Program Pengabdian Kepada Masyarakat, Seminar dan FGD “GENERASI CINTA, Menggenggam masa depan dengan bijak dalam pernikahan” pada hari Sabtu, 2 September 2023 bertempat di Ruang Hybrid lt. 2 Fakultas Psikologi UMS. Kegiatan ini diisi oleh 3 narasumber

Read More »

Selamat Datang Mahasiswa Baru MPsi TA Gasal 2023/2024

Pada hari Sabtu, 2 September 2023 Magister Psikologi di bawah Sekolah Pascasarjana UMS menyelenggarakan Orientasi Mahasiswa Baru Magister Psikologi Gasal 2023/2024. Jumlah Mahasiswa Baru pada Semester Gasal 2023/2024 ini sebanyak 22 mahasiswa dengan rincian 9 mahasiswa bidang pendidikan dan 13 mahasiswa bidang klinis. Rangkaian kegiatan ini diawali oleh Sekolah Pascasarjana

Read More »
Scroll to Top